Dewan Koordinasi Cabang (DKC) Corps Brigade Pembangunan (CBP) dan Korp Pelajar Putri (KPP) Sidoarjo menggelar Diklatmad (Pendidikan dan Pelatihan Madya) di Bumi Perkemahan Tanjer Wagir, Krembung, Sidoarjo, Selasa-Sabtu (24-28/12/2024). Kegiatan bertajuk ‘Command Force of Satya Laksana’ tersebut dipandu secara langsung oleh para instruktur berkompeten dari DKW CBP-KPP Jawa Timur serta tokoh-tokoh NU sebagai narasumber yang
Sidoarjo – NU’S Media Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) dan Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kecamatan Taman sukses melaksanakan Latihan Kader Muda (Lakmud) ke 12. Kegiatan ini merupakan salah satu program kerja dari Departemen Kaderisasi PAC IPNU-IPPNU Taman masa khidmad 2023-2025. Kegiatan tersebut dipusatkan di Pondok Darul Muta’alimin (DAMIN), Dusun
Sidoarjo, NU’S Media Berita duka datang dari Nadliyyin Sidoarjo. Ketua pertama Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Sidoarjo, KH Ahmad Mudakkir wafat pada, Sabtu (03/08/2024) dini hari. Kabar tersebut semula diperoleh dari pesan WhatsApp Wakil Syuriah Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Sidoarjo, KH Sholeh Qosim dari grup Jurnalisme Digital pada pukul 06.36 WIB.
Sidoarjo, NU’S Media Wakil Ketua 1 Pimpinan Anak Cabang (PAC) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Tulangan, Rekanita Wina Dwi Mareta beberkan manfaat mengikuti program Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) RI, yang diantaranya yaitu program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM). Menurutnya, program-program Kemendikbud Ristek menyediakan peluang bagi pelajar atau mahasiswa untuk dapat mengambil